SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) BANDUNG TIMUR
TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN
LAPORAN PRAKTEK
KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
DI
PUSAT VULKANOLOGI MITIGASI BENCANA GEOLOGI
Jl.
Diponegoro 57, Bandung 40122
Jawa
Barat - Indonesia
Laporan ini dibuat untuk memenuhi
Salah satu tugas di SMK BANDUNG TIMUR
Disusun
Oleh :
Nama
:
|
DADANG
DARMANA
|
NISN
:
|
|
Bidang Studi Keahlian
:
|
Teknologi Informasi Dan Komunikasi
|
Kopetensi
Keahlian :
|
Teknik Komputer Dan Jaringan
|
Profil
Perusahaan / Tempat Pkl
Nama tempat pkl
: Pusat Vulkanologi dan
Mitigasi bencana Geologi (PVMBG)
Alamat : Jl. Diponegoro 57, Bandung 40122, Jawa Barat - Indonesia
Telp : +62-22-721-5297, +62-21-522-8371
Faks : +62-22-721-6444, +62-21-522 8372
Email : geologi@bgl.esdm.go.id
Alamat Web :
http://www.bgl.esdm.go.id/
HALAMAN PENGESAHAN DARI SEKOLAH
Laporan Praktik Kerja Industri ini telah diperiksa dan
disetujui oleh Pembimbing serta pemimpin SMK Bandung Timur
Disahkan di Bandung
Pada Tanggal 17 November 2014
Ketua Pelaksana Prakerin
SMK Bandung Timur
|
Pembimbing Prakerin
SMK Bandung Timur
|
Mengetahui
Kepala
Sekolah SMK Bandung Timur
|
HALAMAN PENGESAHAN DARI INDUSTRI
Laporan Praktik
Kerja Industri ini telah diperiksa dan disetujui oleh Pembimbing serta pemimpin PVMBG
Disahkan di Bandung
Pada Tanggal 17 November 2014
Pembimbing
Prakerin
|
Mengetahui
Pimpinan
PVMBG
|
MOTTO
a. Jadikan hari ini lebih baik dari hari kemarin
b. Kegagalan adalah awal keberhasilan
c. Kesungguhan adalah kunci keberhasilan
d. Kejarlah ilmu setinggi mungkin selama hayat masih di kandung
badan
PERSEMBAHAN
Penulisan dan penyusunan
laporan hasil praktikum ini saya persembahkan kepada :
1.
Kedua orang tua yang telah merawat dan mendidik penulis dari lahir sampai saat ini serta atas nafkah yang selama ini mereka berikan
sehingga penulis dapat tumbuh dan berkarya seperti sekarang ini
2.
Kakak dan adik tercinta, sebagai penyemangat dalam melewati hari-hari
penulis baik dalam keadaan senang maupun sedih
3.
Teman-teman yang telah menemani dan bekerjasama dengan penulis dalam
melewati tantangan selama dalam masa PKL
4.
Keluarga SMK Bandung Timur, tempat menimba ilmu penulis disegala
pengetahuan, dari yang semula tidak tahu tentang kearsipan menjadi tahu serta
masih banyak yang lainnya
5.
Pihak Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi yang telah menerima
penulis untuk mempraktekan ilmu yang penulis miliki serta menuntut ilmu dalam
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum Wr. Wb
Puji dan syukur penulis
panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan hidayahnya
sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktek Kerja Lapangan ini. Pada
dasarnya, tujuan dibuatnya Laporan Praktek Kerja Lapangan ini adalah untuk
memenuhi salah satu syarat dalam mengikuti Ujian Akhir Nasional dan Ujian Akhir
Sekolah serta untuk melatih siswa/siswi membiasakan diri untuk membaca dan
memahami keadaan lingkungan di luar sekolah penulis berharap dengan
diselesaikan laporan ini, penulis dapat mengetahui lebih dalam mengenai dunia
kerja/industri dalam hal ini Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi
Ucapan terima kasih
penulis sampaikan kepada kedua orang tua atas izinnya, bekal dan doa yang telah
diberikan dalam pelaksanaan PKL. Sekolah serta Bapak/Ibu guru yang dengan suka
rela memberikan ilmu serta dukungan, juga tak lupa kepada pihak Pusat
Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi
Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi
yang telah menyediakan tempat serta sarana dan prasarana selama dalam
proses pelaksanaan PKL yang dilaksanakan pada tanggal 11 Agustus sampai dengan
17 November 2014.
semoga dengan
terselesaikannya laporan ini dapat menjadi lebih maju dan bersungguh-sungguh bagi saya.
Penulis juga berharap semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi pembaca dalam
menuju perubahan, Amin.
Sudah tentu
kekurangan-kekurangan akan terdapat dalam laporan ini.
Karena itu, saran dan kritik yang sifatnya membangun dari setiap pembaca sangat penulis harapkan, demi kesempurnaan laporan ini
Karena itu, saran dan kritik yang sifatnya membangun dari setiap pembaca sangat penulis harapkan, demi kesempurnaan laporan ini
Wassalamu’alaikum Wr. W
Bandung 17 November 2014
Bandung 17 November 2014
Penulis
DADANG DARMANA
DAFTAR ISI
BAGIAN PENGANTAR
Halaman Judul
Profil perusahaan / tempat pkl
Halaman Pengesahan
Motto
Persembahan
Kata Pengantar
Daftar Isi
BAB I PENDAHULUAN
1.1
Latar Belakang Prakerin/PKL
1.2
Pengertian
Prakerin/PKL
1.3
Waktu
Pelaksanaan Prakerin/PKL
1.4
Tujuan
Prakerin/PKL
1.5
Manfaat
Prakerin/PKL
BAB II TINJAUAN
UMUM PVMBG
2.1 Sejarah Singkat PVMBG
2.2 Visi dan Misi PVMBG
2.3 Struktur Organisasi
2.4 Tugas dan Fungsi
BAB III TINJAUAN KHUSUS
3.1 Kegiatan Prakerin
3.2 Penjelasan Kegiatan
BAB IV PENUTUP
4.1
Kesimpulan
4.2 Saran
4.3 Penutup
4.4 Lampiran
BAB I
PENDAHULUAN
SMK SMK BANDUNG TIMUR adalah
suatu Lembaga Pendidikan Kejuruan yang mempunyai tugas untuk dapat menghasilkan
siswa-siswi yang terampil dalam bidang pengusaan Bisnis dan Manajemen dalam
dunia kerja, tangguh, berdedikasi tinggi serta mampu berinteraksi dalam dunia
kerja.
Di dalam mencapai tujuan
yang mulia tersebut, maka setiap siswa/siswi kami harus menguasai berbagai
kemampuan dan keterampilan dasar, serta harus memiliki wawasan ilmu pengetahuan
yang luas dalam Ilmu Bisnis dan Manajemen.
Agar dapat mencapai tujuan
tersebut, maka salah satu cara adalah dengan menerjunkan siswa/siswi kami
langsung pada dunia kerja yang sebenarnya. Praktek Kerja Industri ini
dilaksanakan untuk menambah keterampilan dan pengetahuan siswa/siswi kami dalam
setiap praktek dan menerapkan teori-teori yang telah penulis dapat pada objek
secara langsung.
Pengaturan pelaksanaan Praktek Kerja Industri dilakukan oleh sekolah dengan mempertimbangkan kesediaan lembaga atau dunia kerja untuk dapat menerima siswa/siswi kami yang akan melaksanakan Praktek Kerja Industri. Struktur program kurikulum, kalender pendidikan pada tahun ajaran tersebut akan disesuaikan dengan situasi dan kondisi keadaan setempat.
Pengaturan pelaksanaan Praktek Kerja Industri dilakukan oleh sekolah dengan mempertimbangkan kesediaan lembaga atau dunia kerja untuk dapat menerima siswa/siswi kami yang akan melaksanakan Praktek Kerja Industri. Struktur program kurikulum, kalender pendidikan pada tahun ajaran tersebut akan disesuaikan dengan situasi dan kondisi keadaan setempat.
Dengan diadakannya Praktek
Kerja Industri saat ini sangatlah baik dan berguna bagi setiap siswa/siswi SMK SMK
BANDUNG TIMUR mendapatkan suatu gambaran yang nyata di dalam menjajaki dunia
kerja dan menerapkan apa-apa yang telah didapatkan dari akademi pada pekerjaan
yang akan digeluti, sehingga bila mereka terjun ke dunia kerja tidak
mendapatkan kesulitan untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan kerja dapat
menerapkan keahlian profesi yang dimiliki.
1.1 LATAR BELAKANG
Pada saat ini sekolah kami
dituntut untuk dapat lebih memahami teori yang didapat selama KBM di sekolah
dengan mengenal dunia luar atau dunia kerja.
Oleh karena itu, dengan
kurikulum yang diterapkan di sekolah-sekolah pada umumnya dan terutama di SMK
Bandung Timur. Pada ahir semester dua ini siswa SMK Bandung Timur diwajibkan
untuk mengikuti Prakerin (Praktek Kerja Industri).
Dimana dengan adanya PKL
siswa dapat memperoleh pengalaman tentang dunia kerja dan siswa dapat
menuliskan hasil Prakerin tersebut dalam bentuk
laporan.
Kegiatan PKL ini juga
merupakan salah satu persyaratan di SMK dan begitu juga di SMK Bandung Timur, agar siswa dapat membandingkan
antara materi di sekolah dengan dunia kerja.
1.2
PENGERTIAN PRAKERIN/PKL
Prakerin adalah singkatan dari Praktek Kerja
Industri, merupakan kegiatan yang harus dilakukan oleh siswa/siswi yang
menuntut ilmu di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dimana sebagian bekal untuk
terjun langsung kedalam dunia kerja sesuai dengan program studi. Pelaksanaan
prakerin ditentukan oleh pihak sekolah dan instansi perusahaan yang akan
menerima siswa/siswi SMK yang melaksanakan Prakrin tersebut.
1.3
WAKTU
PELAKSANAAN PRAKERIN/PKL
Pelaksanaan Praktek
Kerja Industri ini dilaksanakan pada
11 Agustus sampai dengan 17 November 2014.
di Pusat Vulkanologi Mitigasi Dan Bencana Geologi.Lamanya waktu praktek kerja industri kurang lebih tiga bulan.
HARI
|
JAM
MASUK
|
JAM
PULANG
|
Senin
|
08
: 00
|
16
: 00
|
Selasa
|
08
: 00
|
16
: 00
|
Rabu
|
08
: 00
|
16
: 00
|
Kamis
|
08
: 00
|
16
: 00
|
Jum’at
|
08
: 00
|
17 :00
|
Sabtu
|
Libur
|
Libur
|
Minggu
|
Libur
|
Libur
|
1.4 TUJUAN PRAKERIN/PKL
Kegiatan Praktek Kerja
Lapangan yang telah dilaksanakan untuk setiap siswa/siswi merupakan program
keahlian yang tentunya mempunyai tujuan yang telah direncanakan dan diharapkan
dapat dicapai oleh siswa.
Adapun tujuan penyelenggaraan Praktek Kerja Lapangan ini adalah untuk:
Adapun tujuan penyelenggaraan Praktek Kerja Lapangan ini adalah untuk:
§ Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesional dengan tingkat
pengetahuan, dan etos kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan kerja.
§ Meningkatakan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan-pelatihan tenaga
kerja yang berkualitas profesional.
§ Memberikan pengakuan dan penghargaan
terhadap pengalaman kerja sebagai bagian proses pendidikan.
§ Membekali siswa dengan
pengalaman-pengalaman yang sebenarnya di dalam dunia kerja, sebagai persiapan
guna menyesuaikan diri dengan dunia kerja dan masyarakat.
§ Untuk merealisasikan pengetahuan
yang didapat dari sekolah dengan pekerjaan yang sebenarnya di perusahaan.
1.5 MANFAAT PRAKERIN/PKL
Setiap kegiatan yang
dilakukan pasti memiliki manfaat, demikian pula dengan kegiatan praktek kerja
lapangan yang telah selesai dilaksanakan. Adapun manfaat dari kegiatan praktek
kerja lapangan yang telah penulis laksanakan adalah sebagai berikut
§ Keahlian professional yang
diperoleh dari praktek kerja lapangan, dapat meningkatkan rasa percaya diri,
yang selanjutnya akan mendorong untuk meningkatkan keahlian professional pada
tingkat yang lebih tinggi.
§ Waktu tempuh untuk mencapai keahlian
professional menjadi lebih singkat. Setelah lulus sekolah dengan praktek kerja
lapangan, tidak memerlukan lagi waktu latihan lanjutan untuk mencapai tingkat
keahlian siap pakai.
§ Melatih disiplin, tanggung jawab, inisiatif,
kreatifitas, motivasi kerja, kerjasama, tingkah laku, emosi dan etika.
§ Menambah pengetahuan mengenai
perusahaan milik pemerintah, dalam hal ini Pusat Vulkanologi Mitigasi Dan
Bencana Geologi
Kami PKL di Pusat Vulkanologi Mitigasi Dan Bencana Geologi, memperoleh
banyak pengetahuan dan pengalaman yang sebelumnya belum saya ketahui.
BAB II
TINJAUAN UMUM
SEJARAH PUSAT VULKANOLOGI MITIGASI
BENCANA GEOLOGI
2.1. SEJARAH SINGKAT
Lembaga ini dibentuk setelah meletusnya Gunung Kelud di Jawa Timur tahun 1919. Pada tanggal 16 September 1920 dibentuk Vulkaan
Bewakings Dients (Dinas Penjagaan Gunungapi) di bawahDients Van Het Mijnwezen. Pada
tahun 1922 diresmikan menjadi Volcanologische Onderzoek (VO), yang
kemudian pada tahun 1939 dikenal sebagai Volcanological Survey.
Dalam kurun waktu tahun 1920-1941, Volcanologische Onderzoek membangun
sejumlah pos penjagaan gunung api, yaitu Pos Gunung Krakatau di Pulau Panjang, Pos Gunung Tangkuban Perahu, Pos Gunung Papandayan, Pos Kawah Kamojang,
Pos Gunung Merapi (Babadan, Krinjing, Plawangan, Ngepos), Pos Gunung
Kelud, Pos Gunung Semeru, serta Pos Kawah
Ijen. Selama pendudukan Jepang, kegiatan
penjagaan gunungapi ditangani oleh Kazan
Chosabu.
Setelah Indonesia merdeka, dibentuk Dinas
Gunung Berapi (DGB) di bawah Jawatan Pertambangan. Tahun 1966 diubah menjadi Urusan Vulkanologi
di bawah Direktorat Geologi. Pada tahun 1976berubah lagi menjadi Sub Direktorat
Vulkanologi di bawah Direktorat Geologi, Departemen Pertambangan.
Pada tahun 1978 dibentuk Direktorat Vulkanologi di
bawah Direktorat Jenderal Pertambangan Umum, Departemen Pertambangan dan
Energi. Tahun 1992 dibentuk Direktorat Vulkanologi di bawah Direktorat Jenderal
Geologi dan Sumberdaya Mineral.
Pada tahun 2001, urusan gunungapi, gerakan tanah,
gempabumi, tsunami, erosi dan sedimentasi ditangani oleh Direktorat
Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi. Setelah bergabung dengan
Badan Geologi, Direktorat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi berubah nama
institusinya menjadi Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana
Geologi (PVMBG).
Di dunia internasional, PVMBG dikenal dengan
sebutan Volcanology Survey Indonesia (VSI), dan
berkantor pusat di Bandung, Jawa Barat.
2.2 VISI DAN MISI PVMBG
VISIGeologi untuk perlindungan dan kesejahteraan masyaraka
MISI
§ Mempromosikan
geologi untuk kepentingan perencanaan dan penataan wilayah
§ Mengungkap
potensi geo-resources (sumber daya geologi): migas, panas bumi, batubara,
mineral dan air tanah serta potensi geologi lainnya
§ Mengungkap
potensi bencana geologi bagi kepentingan perlindungan manusia dan potensi
ekonomi
§ Mendorong
penerapan geo-sciences bagi kepentingan konservasi geo-resources dan potensi
geologi lainnya serta perlindungan lingkungan
2.3 STRUKTUR ORGANISASI PUSAT VULKANOLOGI MITIGASI
BENCANA GEOLOGI
2.4 TUGAS DAN FUNGSI
TUGASMelaksanakan Penelitian, Penyelidikan Dan Pelayanan Di Bidang Sumber Daya Geologi
FUNGSI
- Penyiapan penyusunan kebijakan teknis, rencana dan program penelitian, penyelidikan dan pelayanan di bidang sumber daya geologi;
- Pelaksanaan penelitian, penyelidikan, inventarisasi, eksplorasi, perekayasaan teknologi, pemodelan dan pelayanan di bidang sumber daya geologi, serta pengelolaan dan pelayanan sarana dan prasarana sarana teknik dan informasi di bidang geologi dan sumber daya geologi;
- Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan penelitian, penyelidikan, inventarisasi, eksplorasi, perekayasaan teknologi, pemodelan dan pelayanan di bidang sumber daya geologi; dan
- Pelaksanaan administrasi pusat sumber daya geologi.
BAB III
TINJAUAN KHUSUS
3.1
KEGIATAN PRAKERIN/PKL
AGUSTUS
|
SEPTEMBER
Hari
|
Tanggal
|
Jenis
Kegiatan
|
Senin
|
1-09-2014
|
- Mengetik laporan masuk , -Photocopy
salah satu laporan
|
Selasa
|
2-09-2014
|
- Mengetik laporan masuk
|
Rabu
|
3-09-2014
|
- Mengetik laporan masuk , -Photocopy
|
Kamis
|
4-09-2014
|
- Mengecek laporan masuk , -Mengetik
laporan masuk , - Print
|
Jum’at
|
5-09-2014
|
-Print dari flashdisk, -Mengedit
laporan masuk
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
8-09-2014
|
- Mengedit data , - Print , - Photocopy
, -Mengetik laporan masuk
|
Selasa
|
9-09-2014
|
-Mengganti HARDDISK satu unit
komputer
-Mengganti RAM satu unit komputer
- Mengetik laporan masuk
|
Rabu
|
10-09-2014
|
- Mengetik laporan masuk , - Print
|
Kamis
|
11-09-2014
|
- Pengarahan tentang jaringan , - Mengetik
laporan masuk
|
Jum’at
|
12-09-2014
|
- Mengetik , Print , photocopy
laporan masuk
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
15-09-2014
|
- Mengetik laporan masuk, -Print
|
Selasa
|
16-09-2014
|
- Mengetik laporan masuk , -Servis
printer
|
Rabu
|
17-09-2014
|
- Service cpu satu unit pc , Instal
ulang dengan media CD
|
Kamis
|
18-09-2014
|
- pemasangan
monitor,mouse,keyboard,cpu , - Mendata laporan
|
Jum’at
|
19-09-2014
|
- Photocopy data , - Mengedit laporan
masuk , - Print
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
22-09-2014
|
- Memindahkan data ke pc lain lewat
flashdisk, Print
|
Selasa
|
23-09-2014
|
- Mengetik dan Print
|
Rabu
|
24-09-2014
|
- Mengetik , -Print , -Photocopy
|
Kamis
|
25-09-2014
|
- Mengedit data , -Print
|
Jum’at
|
26-09-2014
|
- Mengetik laporan masuk , -Photocopy
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
29-09-2014
|
- Merakit cpu
|
Selasa
|
30-09-2014
|
- Mengedit data lalu di print ,
-mengetik laporan masuk
|
OKTOBER
Hari
|
Tanggal
|
Jenis
Kegiatan
|
Rabu
|
1-10-2014
|
IJIN
|
Kamis
|
2-10-2014
|
IJIN
|
Jum’at
|
3-10-2014
|
- Mengedit data lalu print
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
6-10-2014
|
Mengetik , -Print , -photocopy
|
Selasa
|
7-10-2014
|
- Mengetik , -Print , -photocopy
|
Rabu
|
8-10-2014
|
- Mengetik surat laporan masuk,
-Photocopy , -Print data
|
Kamis
|
9-10-2014
|
- Mengetik surat laporan masuk,
-Photocopy , -Mengecek data
|
Jum’at
|
10-10-2014
|
- Mengetik surat laporan masuk,
-Photocopy
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
13-10-2014
|
- Pengarahan dari pembingbing
|
Selasa
|
14-10-2014
|
- Service printer , Mengetik , -Print
|
Rabu
|
15--10-2014
|
- memperbaiki koneksi suatu PC
|
Kamis
|
16-10-2014
|
- Mengetik , -Print
|
Jum’at
|
17-10-2014
|
- Memperbaiki koneksi internet setiap
ruangan
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
20-10-2014
|
- Memperbaiki koneksi internet setiap
ruangan
|
Selasa
|
21-10-2014
|
- Memperbaiki koneksi internet setiap
ruangan
|
Rabu
|
22-10-2014
|
- Mengubah data laporan masuk , -print
, -Photocopy
|
Kamis
|
23-10-2014
|
IJIN
|
Jum’at
|
24-10-2014
|
Instal Program , -Mengetik laporan
masuk
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
27-10-2014
|
Instalasi OS.
|
Selasa
|
28-10-2014
|
Mengetik, - print
|
Rabu
|
29-10-2014
|
Mengetik, - Photocopy
|
Kamis
|
30-10-2014
|
Mengetik, - Photocopy
|
Jum’at
|
31-10-2014
|
Mengetik, - Photocopy
|
NOVEMBER
Hari
|
Tanggal
|
Jenis
Kegiatan
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
3-11-2014
|
Mengetik , -Photocopy , -Print
|
Selasa
|
4-11-2014
|
Mengetik , -Photocopy , -Print
|
Rabu
|
5-11-2014
|
Mengetik , -Photocopy ,
-Print
|
Kamis
|
6-11-2014
|
IJIN
|
Jum’at
|
7-11-2014
|
Mengetik , -Photocopy ,
-Print
|
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
10-11-2014
|
Mengedit data , -Mengetik , -Print ,
-, -Photocopy ,
|
Selasa
|
11-11-2014
|
Mengetik laporan masuk , -Photocopy
|
Rabu
|
12-11-2014
|
|
Kamis
|
14-11-2014
|
|
Jum’at
|
SABTU
|
LIBUR
|
|
MINGGU
|
LIBUR
|
Senin
|
17-11-2014
|
|
Selasa
|
18-11-2014
|
|
3.2 PENJELASAN KEGIATAN
Cara Memperbaiki Printer
1. Indikator lampu blinking sebanyak 13 kali
Cara memperbaikinya
- Lepaskan catridge error yang ditampilkan pada layar monitor
- Silahkan bersihkan catridge dan konektornya dengan tissu dan bersihkan juga konektor catridge pada printer
- Kemudian pasang kembali
- silahkan tekan tombol resume selama kurang lebih 10 detik sampai printer melakukan proses reset count catridge yang error dan peringatan error pada desktop hilang. jika terjadi lagi hal yang serupa maka ulangi lagi cara tersebut diatas, biasanya untuk mereset catridge count printer akan meminta untuk mereset kedua catridgenya, hitam dan warna.
2. Hasil Print terputus-putus, cara memperbaikinya
- Rendam dulu dengan air hangat bukan air panas, ini akan mencairkan tinta yang menggumpal pada ujung catridge sobat
- Kemudian bersihkan air tersebut dengan kain bersih atau tissu bersih sampai kering, jika permasalahan nya tetap berlanjut, silahkan gunakan alkohol untuk membersihkannya atau cairan pembersih catridge yang dijual di toko komputer atau pusat pengisian tinta refil
- Kemudian lakukan cleaning pada menu printer pada Start>Setting>Printer and Faxes>
- Kemudian klik kanan printer canon pixma ip2770 > Properties > Maintenance > Cleaning atau Deep Celaning. Lakukan secara berulang-ulang setelah printer dibersihkan dengan cairan di atas. Jika permasalahan tetap berlanjut ini bertanda catridge sudah tidak dapat digunakan kembali, silahkan ganti catridge yang baru. karena catridge untuk jenis printer ini mempunyai umur yang terbatas.
3. Keluar peringatan The Ink Absober is almoust full
Penjelasan kerusakan ini adalah, printer memberitahukan bahwa memori untuk menampung perintah printer baik isi ulang tinta, cetak dokumen, buka tutup printer hampir penuh. terkadang ditandai dengan keluarnya pesan Error 006 5100 5200 5B00 disertai dengan lampu indikator blink 13x 16x)
Ada dua cara untuk hal ini, silahkan simak cara berikut ini
a. Silahkan tekan tombol Resume selama 10 detik sampai 15 detik, perhatikan lampu blinknya apakah sudah berubah ke normal atau tidak, jika tidak maka kita membutuhkan cara kedua untuk memperbaiki error ini menggunakan tool tersendiri
b. Silahkan Gunakan tool resetter dan perhatikan cara dibawah ini
- Hidupkan printer secara normal dengan menekan tombol power pada printer canon pixma ip2770
- Matikan printer dengan menekan tombol power dengan kondisi tidak melepas kabel power dengan listrik
- Tekan dan tahan tombol resume selama 3 detik
- Tekan dan tahan tombol power dalam keadaan tombol resume di tekan dan tahan
- Tekan tombol resume sebanyak 5 kali dalam keadaan tombol power di tekan dan tahan, ini akan membuat lampu indikator berganti-ganti dari hijau ke orange
- Lepaskan tombol Power dan Resume bersamaan ketika tombol resume sudah di tekan sebanyak 5 kali.
- Komputer akan mendeteksi perangkat baru, silahkan abaikan saja
- Masukkan kertas pada rear tray / tempat kertas
- Jalankan tool Resetter kemudian klik tombol "Main"
- Printer akan mencetak satu halaman informasi printer
- kemudian tombol "EEPROM Clear" dan tombol EEPROM
- Printer akan melakukan perintah print yang menampilkan status printer seperti gambar di bawah.
- Matikan printer dan hidupkan secara normal
Terkadang tool tidak
berjalan sebagaimana mestinya disarankan menggunakan windows xp sp3 ke atas
4. Keluar peringatan Error Number : 5200
4. Keluar peringatan Error Number : 5200
Penjelasannya yakni dikarenakan biasanya terjadi paperjam atau kertas tersangkut ketika proses print sebelum printer error
Sebenarnya penganganan kerusakan seperti ini sama dengan permasalahan point 3b di atas silahkan simak dengan seksama
- Pastikan printer mati / off dalam keadaan kabel listrik terpasang
- Matikan printer dengan menekan tombol power dengan kondisi tidak melepas kabel power dengan listrik
- Tekan dan tahan tombol resume selama 3 detik
- Tekan dan tahan tombol power dalam keadaan tombol resume di tekan dan tahan
- Tekan tombol resume sebanyak 5 kali dalam keadaan tombol power di tekan dan tahan, ini akan membuat lampu indikator berganti-ganti dari hijau ke orange
- Lepaskan tombol Power dan Resume bersamaan ketika tombol resume sudah di tekan sebanyak 5 kali.
- Komputer akan mendeteksi perangkat baru, silahkan abaikan saja
- Matikan printer dengan menekan tombol Power
- Printer siap digunakan kembali
Cara Scan
Cara pertama:
1. masukkan file yang akan di scan, pastikan kertas dalam area scan
2. klik tombol scan yang ada pada printer, jika muncul seperti dibawah ini berarti proses scan sedang berjalan
1. masukkan file yang akan di scan, pastikan kertas dalam area scan
2. klik tombol scan yang ada pada printer, jika muncul seperti dibawah ini berarti proses scan sedang berjalan
3.
Setelah proses scan selesai, maka akan keluar seperti dibawah ini
4. Klo dsini sudah tersimpan dalam file .pdf… Bila ingin membuka cukup klik “Open Pdf File”
Cara kedua dengan Adobe Photoshop:
1. Buka Adobe Photoshop
4. Klo dsini sudah tersimpan dalam file .pdf… Bila ingin membuka cukup klik “Open Pdf File”
Cara kedua dengan Adobe Photoshop:
1. Buka Adobe Photoshop
2.
Klik File-Import-Canon, seperti pada gambar
3. Maka akan keluar kotak dialog seperti gambar dibawah, selanjutnya klik scan
4. File telah terscan dan selesai, tinggal save.
3. Maka akan keluar kotak dialog seperti gambar dibawah, selanjutnya klik scan
4. File telah terscan dan selesai, tinggal save.
A. CARA
MEMBONGKAR PC
Berikut adalah cara- cara untuk membongkar PC dengan baik
a. persiapan
1. otak sehat
2. gelang anti statis
3. obeng kembang (+)
4. Obeng biasa (-) Untuk motherboard AMD dan pentium III soket.
b. langkah - langkah membongkar
1. Lepaskan kabel-kabel power yang terhubung dengan power supply.
2. Lepaskan kabel-kabel IDE Floppy Disk dan CD-Room dari casing.
3. Lepaskan kabel-kabel front panel dari motherboard.
4. Lepaskan VGA (Video Graphic Adapter), soud card yang terpasang pada motherboard.
5. Lepaskan modul RAM (Random Acsess Memory) dari slot motherborad.
6. Buka baut-baut motherboard.
7. Lepaskan kipas prosesor dari motherboard .
8. Lepaskan prosesor dari motherboard.
c. Perhatian
hal- hal yang perlu diperhatikan dalam membongkar PC
1. hati- hati selama proses pembongkaran PC
2. Jangan biarkan 1 baut pun jatuh disekitar bagian dalam casing.
3. jauh kan dari benda-benda cair
4. Bila membongkar dan memasang prosesor sangat disarankan ketika ia berada diluar casing.
B. Perakitan / Pemasangan
Tahapan proses pada perakitan komputer terdiri dari:
1.Penyiapan motherboard
2.Memasang Prosessor
3.Memasang heatsink
4.Memasang Modul Memori
5.memasang Motherboard pada Casing
6.Memasang Power Supply
7.Memasang Kabel Motherboard dan Casing
8.Memasang Drive
9.Memasang card Adapter
10.Penyelesaian Akhir
1. Penyiapan motherboard
Periksa buku manual motherboard untuk mengetahui posisi jumper untuk pengaturan CPU speed, speed multiplier dan tegangan masukan ke motherboard. Atur seting jumper sesuai petunjuk, kesalahan mengatur jumper tegangan dapat merusak prosessor.
2. Memasang Prosessor
Prosessor lebih mudah dipasang sebelum motherboard menempati casing. Cara memasang prosessor jenis socket dan slot berbeda.Jenis socket
1.Tentukan posisi pin 1 pada prosessor dan socket prosessor di motherboard, umumnya terletak
Berikut adalah cara- cara untuk membongkar PC dengan baik
a. persiapan
1. otak sehat
2. gelang anti statis
3. obeng kembang (+)
4. Obeng biasa (-) Untuk motherboard AMD dan pentium III soket.
b. langkah - langkah membongkar
1. Lepaskan kabel-kabel power yang terhubung dengan power supply.
2. Lepaskan kabel-kabel IDE Floppy Disk dan CD-Room dari casing.
3. Lepaskan kabel-kabel front panel dari motherboard.
4. Lepaskan VGA (Video Graphic Adapter), soud card yang terpasang pada motherboard.
5. Lepaskan modul RAM (Random Acsess Memory) dari slot motherborad.
6. Buka baut-baut motherboard.
7. Lepaskan kipas prosesor dari motherboard .
8. Lepaskan prosesor dari motherboard.
c. Perhatian
hal- hal yang perlu diperhatikan dalam membongkar PC
1. hati- hati selama proses pembongkaran PC
2. Jangan biarkan 1 baut pun jatuh disekitar bagian dalam casing.
3. jauh kan dari benda-benda cair
4. Bila membongkar dan memasang prosesor sangat disarankan ketika ia berada diluar casing.
B. Perakitan / Pemasangan
Tahapan proses pada perakitan komputer terdiri dari:
1.Penyiapan motherboard
2.Memasang Prosessor
3.Memasang heatsink
4.Memasang Modul Memori
5.memasang Motherboard pada Casing
6.Memasang Power Supply
7.Memasang Kabel Motherboard dan Casing
8.Memasang Drive
9.Memasang card Adapter
10.Penyelesaian Akhir
1. Penyiapan motherboard
Periksa buku manual motherboard untuk mengetahui posisi jumper untuk pengaturan CPU speed, speed multiplier dan tegangan masukan ke motherboard. Atur seting jumper sesuai petunjuk, kesalahan mengatur jumper tegangan dapat merusak prosessor.
2. Memasang Prosessor
Prosessor lebih mudah dipasang sebelum motherboard menempati casing. Cara memasang prosessor jenis socket dan slot berbeda.Jenis socket
1.Tentukan posisi pin 1 pada prosessor dan socket prosessor di motherboard, umumnya terletak
di
pojok yang ditandai dengan titik, segitiga atau lekukan.
2.Tegakkan
posisi tuas pengunci socket untuk membuka.
3.Masukkan prosessor ke socket dengan lebih dulu menyelaraskan posisi kaki-kaki prosessor dengan lubang socket. rapatkan hingga tidak terdapat celah antara prosessor dengan socket.
4.Turunkan kembali tuas pengunci.
Jenis Slot
1.Pasang penyangga (bracket) pada dua ujung slot di motherboard sehingga posisi lubang pasak bertemu dengan lubang di motherboard
2.Masukkan pasak kemudian pengunci pasak pada lubang pasak
Selipkan card prosessor di antara kedua penahan dan tekan hingga tepat masuk ke lubang slot.
3. Memasang Heatsink
Fungsi heatsink adalah membuang panas yang dihasilkan oleh prosessor lewat konduksi panas dari prosessor ke heatsink.Untuk mengoptimalkan pemindahan panas maka heatsink harus dipasang rapat pada bagian atas prosessor dengan beberapa clip sebagai penahan sedangkan permukaan kontak pada heatsink dilapisi gen penghantar panas.Bila heatsink dilengkapi dengan fan maka konektor power pada fan dihubungkan ke konektor fan pada motherboard.
4. Memasang Modul Memori
Modul memori umumnya dipasang berurutan dari nomor socket terkecil. Urutan pemasangan dapat dilihat dari diagram motherboard.Setiap jenis modul memori yakni SIMM, DIMM dan RIMM dapat dibedakan dengan posisi lekukan pada sisi dan bawah pada modul.Cara memasang untuk tiap jenis modul memori sebagai berikut.
1.Rebahkan kait pengunci pada ujung slot
2.sesuaikan posisi lekukan pada konektor modul dengan tonjolan pada slot. lalu masukkan modul ke slot.
3.Kait pengunci secara otomatis mengunci modul pada slot bila modul sudah tepat terpasang.
5. Memasang Motherboard pada Casing
Motherboard dipasang ke casing dengan sekerup dan dudukan (standoff). Cara pemasangannya sebagai berikut:
1.Tentukan posisi lubang untuk setiap dudukan plastik dan logam. Lubang untuk dudukan logam (metal spacer) ditandai dengan cincin pada tepi lubang.
2.Pasang dudukan logam atau plastik pada tray casing sesuai dengan posisi setiap lubang dudukan yang sesuai pada motherboard.
3.Tempatkan motherboard pada tray casing sehinga kepala dudukan keluar dari lubang pada motherboard. Pasang sekerup pengunci pada setiap dudukan logam.
4.Pasang bingkai port I/O (I/O sheild) pada motherboard jika ada.
5.Pasang tray casing yang sudah terpasang motherboard pada casing dan kunci dengan sekerup.
3.Masukkan prosessor ke socket dengan lebih dulu menyelaraskan posisi kaki-kaki prosessor dengan lubang socket. rapatkan hingga tidak terdapat celah antara prosessor dengan socket.
4.Turunkan kembali tuas pengunci.
Jenis Slot
1.Pasang penyangga (bracket) pada dua ujung slot di motherboard sehingga posisi lubang pasak bertemu dengan lubang di motherboard
2.Masukkan pasak kemudian pengunci pasak pada lubang pasak
Selipkan card prosessor di antara kedua penahan dan tekan hingga tepat masuk ke lubang slot.
3. Memasang Heatsink
Fungsi heatsink adalah membuang panas yang dihasilkan oleh prosessor lewat konduksi panas dari prosessor ke heatsink.Untuk mengoptimalkan pemindahan panas maka heatsink harus dipasang rapat pada bagian atas prosessor dengan beberapa clip sebagai penahan sedangkan permukaan kontak pada heatsink dilapisi gen penghantar panas.Bila heatsink dilengkapi dengan fan maka konektor power pada fan dihubungkan ke konektor fan pada motherboard.
4. Memasang Modul Memori
Modul memori umumnya dipasang berurutan dari nomor socket terkecil. Urutan pemasangan dapat dilihat dari diagram motherboard.Setiap jenis modul memori yakni SIMM, DIMM dan RIMM dapat dibedakan dengan posisi lekukan pada sisi dan bawah pada modul.Cara memasang untuk tiap jenis modul memori sebagai berikut.
1.Rebahkan kait pengunci pada ujung slot
2.sesuaikan posisi lekukan pada konektor modul dengan tonjolan pada slot. lalu masukkan modul ke slot.
3.Kait pengunci secara otomatis mengunci modul pada slot bila modul sudah tepat terpasang.
5. Memasang Motherboard pada Casing
Motherboard dipasang ke casing dengan sekerup dan dudukan (standoff). Cara pemasangannya sebagai berikut:
1.Tentukan posisi lubang untuk setiap dudukan plastik dan logam. Lubang untuk dudukan logam (metal spacer) ditandai dengan cincin pada tepi lubang.
2.Pasang dudukan logam atau plastik pada tray casing sesuai dengan posisi setiap lubang dudukan yang sesuai pada motherboard.
3.Tempatkan motherboard pada tray casing sehinga kepala dudukan keluar dari lubang pada motherboard. Pasang sekerup pengunci pada setiap dudukan logam.
4.Pasang bingkai port I/O (I/O sheild) pada motherboard jika ada.
5.Pasang tray casing yang sudah terpasang motherboard pada casing dan kunci dengan sekerup.
6.
Memasang Power Supply
Beberapa jenis casing sudah dilengkapi power supply. Bila power supply belum disertakan maka cara pemasangannya sebagai berikut:
1.Masukkan power supply pada rak di bagian belakang casing. Pasang ke empat buah sekerup pengunci.
2.HUbungkan konektor power dari power supply ke motherboard. Konektor power jenis ATX hanya memiliki satu cara pemasangan sehingga tidak akan terbalik. Untuk jenis non ATX dengan dua konektor yang terpisah maka kabel-kabel ground warna hitam harus ditempatkan bersisian dan dipasang pada bagian tengah dari konektor power motherboard. Hubungkan kabel daya untuk fan, jika memakai fan untuk pendingin CPU.
7. Memasang Kabel Motherboard dan Casing
Setelah motherboard terpasang di casing langkah selanjutnya adalah memasang kabel I/O pada motherboard dan panel dengan casing.
1.Pasang kabel data untuk floppy drive pada konektor pengontrol floppy di motherboard
2.Pasang kabel IDE untuk pada konektor IDE primary dan secondary pada motherboard.
3.Untuk motherboard non ATX. Pasang kabel port serial dan pararel pada konektor di motherboard. Perhatikan posisi pin 1 untuk memasang.
4.Pada bagian belakang casing terdapat lubang untuk memasang port tambahan jenis non slot. Buka sekerup pengunci pelat tertutup lubang port lalumasukkan port konektor yang ingin dipasang dan pasang sekerup kembali.
5.Bila port mouse belum tersedia di belakang casing maka card konektor mouse harus dipasang lalu dihubungkan dengan konektor mouse pada motherboard.
6.Hubungan kabel konektor dari switch di panel depan casing, LED, speaker internal dan port yang terpasang di depan casing bila ada ke motherboard. Periksa diagram motherboard untuk mencari lokasi konektor yang tepat.
8. Memasang Drive
Prosedur memasang drive hardisk, floppy, CD ROM, CD-RW atau DVD adalah sama sebagai berikut:
1.Copot pelet penutup bay drive (ruang untuk drive pada casing)
2.Masukkan drive dari depan bay dengan terlebih dahulu mengatur seting jumper (sebagai master atau slave) pada drive.
3.Sesuaikan posisi lubang sekerup di drive dan casing lalu pasang sekerup penahan drive.
4.Hubungkan konektor kabel IDE ke drive dan konektor di motherboard (konektor primary dipakai lebih dulu)
5.Ulangi langkah 1 samapai 4 untuk setiap pemasangan drive.
6.Bila kabel IDE terhubung ke du drive pastikan perbedaan seting jumper keduanya yakni drive pertama diset sebagai master dan lainnya sebagai slave.
7.Konektor IDE secondary pada motherboard dapat dipakai untuk menghubungkan dua drive tambahan.
8.Floppy drive dihubungkan ke konektor khusus floppy di motherboard
Sambungkan kabel power dari catu daya ke masing-masing drive.
Beberapa jenis casing sudah dilengkapi power supply. Bila power supply belum disertakan maka cara pemasangannya sebagai berikut:
1.Masukkan power supply pada rak di bagian belakang casing. Pasang ke empat buah sekerup pengunci.
2.HUbungkan konektor power dari power supply ke motherboard. Konektor power jenis ATX hanya memiliki satu cara pemasangan sehingga tidak akan terbalik. Untuk jenis non ATX dengan dua konektor yang terpisah maka kabel-kabel ground warna hitam harus ditempatkan bersisian dan dipasang pada bagian tengah dari konektor power motherboard. Hubungkan kabel daya untuk fan, jika memakai fan untuk pendingin CPU.
7. Memasang Kabel Motherboard dan Casing
Setelah motherboard terpasang di casing langkah selanjutnya adalah memasang kabel I/O pada motherboard dan panel dengan casing.
1.Pasang kabel data untuk floppy drive pada konektor pengontrol floppy di motherboard
2.Pasang kabel IDE untuk pada konektor IDE primary dan secondary pada motherboard.
3.Untuk motherboard non ATX. Pasang kabel port serial dan pararel pada konektor di motherboard. Perhatikan posisi pin 1 untuk memasang.
4.Pada bagian belakang casing terdapat lubang untuk memasang port tambahan jenis non slot. Buka sekerup pengunci pelat tertutup lubang port lalumasukkan port konektor yang ingin dipasang dan pasang sekerup kembali.
5.Bila port mouse belum tersedia di belakang casing maka card konektor mouse harus dipasang lalu dihubungkan dengan konektor mouse pada motherboard.
6.Hubungan kabel konektor dari switch di panel depan casing, LED, speaker internal dan port yang terpasang di depan casing bila ada ke motherboard. Periksa diagram motherboard untuk mencari lokasi konektor yang tepat.
8. Memasang Drive
Prosedur memasang drive hardisk, floppy, CD ROM, CD-RW atau DVD adalah sama sebagai berikut:
1.Copot pelet penutup bay drive (ruang untuk drive pada casing)
2.Masukkan drive dari depan bay dengan terlebih dahulu mengatur seting jumper (sebagai master atau slave) pada drive.
3.Sesuaikan posisi lubang sekerup di drive dan casing lalu pasang sekerup penahan drive.
4.Hubungkan konektor kabel IDE ke drive dan konektor di motherboard (konektor primary dipakai lebih dulu)
5.Ulangi langkah 1 samapai 4 untuk setiap pemasangan drive.
6.Bila kabel IDE terhubung ke du drive pastikan perbedaan seting jumper keduanya yakni drive pertama diset sebagai master dan lainnya sebagai slave.
7.Konektor IDE secondary pada motherboard dapat dipakai untuk menghubungkan dua drive tambahan.
8.Floppy drive dihubungkan ke konektor khusus floppy di motherboard
Sambungkan kabel power dari catu daya ke masing-masing drive.
9.
Penyelessaian Akhir
1.Pasang penutup casing dengan menggeser
2.sambungkan kabel dari catu daya ke soket dinding.
3.Pasang konektor monitor ke port video card.
4.Pasang konektor kabel telepon ke port modem bila ada.
5.Hubungkan konektor kabel keyboard dan konektor mouse ke port mouse atau poert serial
1.Pasang penutup casing dengan menggeser
2.sambungkan kabel dari catu daya ke soket dinding.
3.Pasang konektor monitor ke port video card.
4.Pasang konektor kabel telepon ke port modem bila ada.
5.Hubungkan konektor kabel keyboard dan konektor mouse ke port mouse atau poert serial
Menginstal Windows Dengan Media CD
Langkah pertama, saat PC Booting masuk ke Boot Menu, biasanya menekan F8, F12 atau Esc tergantung (keterangannya bisa kamu lihat dibawah layar). Masukkan CD dari installasi Windows XP, dan pada Boot Menu pilih CD-ROM Drive.
Kemudian komputer kamu baru dan belum ada partisi disk, kamu bisa mengaturnya. Caranya dengan menekan C, dan isikan partisi yang kamu inginkan.
Setelah partisi selesai dibuat, pilih partisi yang akan kamu buat untuk installasi Windows XP dan tekan Enter. Saran WinPoin, selalu taruh installasi Windows XP pada bagian atas sendiri pada partisi lainnya.
Lalu pilih Format the partition using the NTFS file system (baca File System)
Tunggu sampai format partisi selesai dilakukan proses dilakukan dua kali, jika sudah selesai dilakukan maka komputer akan otomatis restart dan memasukki Windows.
Ketika komputer sudah memasuki Windows XP, kamu akan disuruh menunggu selama 40 menit.
Pada tengah-tengah proses akan ada notif yang menyuruh kamu untuk mengisi identitas diri, masukkan nama dan perusahaan kamu bekerja (terserah bisa kamu isikan apapun). Lalu klik Next.
Kemudian isikan nama komputer, jika kamu ingin memberi password pada komputer, isikan field Administrator password dan Confirm password. Jika sudah klik Next.
Setelah itu isikan tanggal dan waktu, jika kamu ingin diatur secara otomatis, ubah Time Zone menjadi GMT+07:00 dan klik Next.
Lalu kamu disuruh untuk mengisikan produk lisensi Windows XP yang kamu beli setelah mengatur itu semua.
Tunggu sampai komputer melakukan restart untuk memasuki Windows XP.
Windows XP akan menyambut kamu dan menyuguhkan settingan yang perlu kamu atur, klik Next.
Pada tahap ini kamu bisa memilih update otomatis atau tidak ingin melakukan update otomatis. Saran WinPoin lakukan update otomatis dengan memilih bagian atas sendiri, lalu klik Next.
Jika komputer kamu selalu terhubung dengan internet pada tahan ini kamu bisa memilih pilihan pertama atau jika komputer kamu tidak selalu terhubung dengan internet kamu bisa memilih yang kedua, atau kamu bisa juga melewati step ini dengan mengklik Skip. Kalau kamu sudah menentukan pilihan internet, klik Next.
Setelah itu kamu disuruh untuk mendaftarkan komputer ke Microsoft, ini terjadi bila kamu selalu koneksi internet. Jika kamu tidak ingin register, klik opsi kedua dan klik Next.
Isikan Nama user komputer, bila pengguna komputer lebih dari satu isikan kolom dua, ketiga dan seterusnya sesuai dengan user yang kamu inginkan dan klik Next.
Nah sekarang kamu akan memasuki desktop dari Windows XP.
BAB IV
PENUTUP
4.1 KESIMPULAN
Kegiatan Praktek Kerja Industri merupakan kegiatan yang sangatbermanfaat bagi siswa dan siswi, dan dapat
mengenal lebih jauh bagaimana cara bekerja dilapangan sesuai keahlian
masing-masing siswa. Sehingga siswa dapat melihat gambaran mengenai kagiatan
bidang usaha dimasa yang akan datang, serta siswa-siswi mengetahui standar
kompetensi yang akan dijadikan peluang kerja dan kesempatan kerja.
Dalam dunia usaha
dibutuhkan kedisiplinan yang cukup baik, instansi-instansi biasanya memerlukan
karyawan yang disiplin, terampil, rajin dan cerdas.
Pada praktek kerja Industri ini diperlukan keahlian yang cukup. Selama penulis melaksanakan Prakerin
(Praktek Kerja Industri) di PVMBG, penulis merasa bangga bisa mendapatkan Ilmu
yang belum pernah penulis dapatkan sebelumnya serta memperoleh banyak
pengalaman.
Praktek Kerja Industri telah terlaksana dengan baik, dengan program keahlian masing-masing tanpa
halangan apapun dan penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada PUSAT
-VULKANOLOGI MITIGASI DAN BENCANA GEOLOGI yang telah bersedia menerima penulis
apa adanya untuk melaksanakan Prakerin (Praktek Kerja Industri) dan bersedia mendampingi penulis selama Prakerin berlangsung.
4.2 SARAN
Semoga
hubungan antar pegawai tetap terjaga dan saling bekerjasama dalam mencapai
tujuan bersama, semoga para siwa dan
siswi mendapatkan banyak pelajaran dan memiliki motivasi untuk tujuan dimasa
depannya dan para guru pembimbing dapat memberikan arahan juga perhatian untuk
para siswa dan siswi prakerin.
4.3 PENUTUP
Dengan
segenap kekurangan dan keterbatassan yang dimiliki, penulis menyarankan bagi
semua pembaca khususnya siswa-siswi SMK Bandung Timur terutama adik kelas agar
lebih bersemangat dan bersungguh-sungguh
dalam melaksanakan program yang diadakan disekolah dan bagi semua teman
seperjuangan agar tetap bersemangat dan berjuang dalam mengembangkan potensi
diri dan menjaga nama baik sekolah.
Sebuah
karya pasti mempunyai kelebihan dan juga kelemahan, penulis merasa bahwa karya
yang telah dibuat ini masih banyak kekurangannya oleh karena itu penulis
senantiasa mengharapkan saran dan kritik yang dapat membangun semangat kami
agar dapat membuat yang lebih baik dari sebelumnya. Untuk saran dan kritiknya dapat menghubungi sekolah atau pihak
yang bersangkutan.
Sebagai
kata penutup dalam penulisan tugas ahir ini,
penulis panjat puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahmat-Nya sehingga dengan penuh kesabaran, ketabahan, dan jerih payah penulis
dapat menyelesaikan tugas ini dengan baik. Semoga apa
yang telah penulis paparkan dalam tugas ahir ini dapat bermanfaat bagi diri penulis khususnya dan pembaca pada umumnya. Hanya kepada Allah lah segalanya penulis
kembalikan, sebab di tangan-Nyalah sumber segala kebenaran.Bila ada sedikit
kebenaran dalam tugas ahir ini semata-mata datangnya dari Allah SWT.
Demikianlah penulisan laporan ini
dibuat, semoga bermanfaat.Selaku penulis mengucapkan terimakasih kepada
pihak-pihak yang telah membantu penulis dalam kegitan ini.Hanya ini yang dapat
penulis susun selama melakukan kegiatan prakerin di Pusat Vulkanlogi Mitigasi
Bencana Geologi (PVMBG).
4.4 LAMPIRAN
Photo tempat pkl
Photo
stap/karyawan di tempat pkl
0 komentar:
Posting Komentar